Polisi Tetapkan Ayah Tiri yang Aniaya Balita di Bogor sebagai Tersangka
Polisi telah menetapkan seorang pria berinisial I, ayah tiri dari seorang anak berusia empat tahun di Tajurhalang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, sebagai tersangka kasus penganiayaan. Kasat Reskrim Polres Metro Depok, Kompol Made Gede Oka Utama, menyatakan bahwa tersangka telah diamankan. “Setelah penetapan tersangka sesuai prosedur, tentunya kita akan melakukan penahanan,” ujarnya di Mapolres Depok, Kamis…